Lokasi Penjual Lantai Kayu Solid Di Surabaya. Ini Mapsnya

Bagi yang mencari informasi harga maupun tempatĀ jual lantai kayu dan jasa pemasangan di Surabaya harga murah. Perkenalkan kami dari parquet Indonesia merupakan reseller dari salah satu penjual lantai kayu terbesar di Indonesia.

Dan pusat penjual lantai kayu ini memiliki lokasi di surabaya atau tepatnya di pinggiran kota surabaya, yaitu di :

Jalan Raya Mayjend Bambang Juwono Blok KM. No 37 Ds. Seduri, Delik, Balongbendo, Sidoarjo, Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur 61263

Silahkan klik maps dibawah ini untuk melihat lokasi tepatnya sob,

Ragam Product Yang Di jual :

  • Lantai kayu jati harga mulai Rp 160.000,-/m2
  • Lantai kayu ulin untuk outdoor decking : harga mulai Rp 700.000,-/m2
  • kayu ulin lumberceiling harga Rp 340.000,-/m2
  • Lantai kayu merbau jumbo harga Rp 420.000,-/m2
  • Lantai kayu vinyl motif kayu merek Golden Crown harga Rp 230.000,-/m2
  • Lantai kayu laminated merek Kendo standar harga Rp 240.000,-/m2
  • Decking kayu Bengkirai harga mulai 420.000 /m2
  • Papan tangga merbau atau jati harga Rp 600.000,-/lembar

Baca spesial product : Kelebihan dan Kekurangan Menggunakan Lantai Kayu Jati

Bagi anda yang tertarik untuk mendapatkan informasi lebih lengkap mengenai product yang kami jual, bisa langsung menghubungi marketing kami : Iwan spesialis lantai kayu

Lantai Kayu dan Jasa Pemasangan di Surabaya Terbaik

Jual lantai kayu dan jasa pemasangan di Surabaya harga murah bisa Anda temukan dimana saja. Anda bisa mendapatkannya di toko lantai kayu terbaik yang ada di Surabaya. Tentu harga lantai relatif murah namun disetai dengan kualitas yang terbaik. Memang lantai kayu hingga saat ini masih saja menjadi pilihan bahkan di kota besar seperti Surabaya.

Lantai kayu dianggap bisa membuat para penghuni rumah menjadi lebih nyaman. Bahkan tidak hanya rumah saja yang lebih memilih penggunaan kayu untuk lantainya. Rupanya beberapa gedung perkantoran di Surabaya juga ada saja yang lebih memilih untuk menggunakan lantai kayu berkualitas. Di samping itu ada pula beberapa gedung atau bangunan lainnya yang juga lebih memilih untuk menggunakan lantai kayu.

Dengan menggunakan lantai berbahan material asli dari kekayaan alam maka bangunan lantai dinilai bisa lebih kuat. Terlebih lagi bila lantai kayu tersebut diberi motif yang sama dengan kayu sehingga tampak natural dan lebih enak untuk dilihat. Anda mungkin bisa menggunakan lantai kayu asli atau mungkin juga kumpulan kepingan kayu baik kayu asli maupun kayu yang telah dipress. Apapun bahan kayu yang digunakan tetap saja penutup lantai berupa kayu bisa menjadi solusi dekorasi bagi bangunan Anda yang berkualitas.

Beli Lantai Kayu dan Jasa Pemasangan di Surabaya Online

Jual lantai kayu dan jasa pemasangan di Surabaya harga murah kini bisa Anda dapatkan dengan lebih mudah dan lebih praktis. Anda bahkan tak perlu repot mencari lantai kayu dengan cara mendatangi setiap lantai kayu di Surabaya. Untuk mendapatkan lantai kayu yang terbaik maka Anda bisa mencarinya di toko online.

Di toko online Anda tentu bisa mencari lantai kayu dengan kualitas terbaik dan herga terendah. Bahkan Anda juga bisa melihat beraneka ragam produk lantai kayu secara lebih leluasa pada bagian gambar atau foto produk. Jenis dan keunggulan kayu juga bisa Anda ketahui secara lebih mudah lengkap dengan biaya pemasangan lantai.

Baca juga : Decking Kayu | Dekorasi Outdoor Material Kayu asli

Sebenarnya harga atau tarif pemasangan lantai kayu di kota Surabaya bervariasi. Hal ini bergantung pada metode yang digunakan dalam memasang lantai tersebut. Selain itu tarif ini juga bergantung pada penggunaan bahan finishing yang Anda pilih. Umumnya pemasangan lantai kayu dengan menggunakan bahan finishing melamik standar atau PU UPL atau anti gores mencapai di atas Rp 150.000,-m2. Sedangkan pemasangan lantai kayu laminated dengan menggunakan polyfoam biasanya harga atau tarif bergantung pada ketebalan dan umumnya di bawah Rp 100.000,-/m2. Produk lantai kayu dan tarif atau harga jasa pemasangan lantai bisa Anda dapatkan di toko online kesayangan Anda kapan saja.

Lantai Kayu Untuk Lapangan Basket di Gresik

Penggunaan lantai kayu untuk lapangan basket di Gresik tentu bukan hal yang baru lagi. Apalagi bagi yang mengetahui kota tersebut, ada banyak lapangan basket yang digunakan untuk aktivitas olahraga basket tersebut. Baik di institusi, di sekolah, maupun di area perkantoran dan termasuk gedung olahraga. Tidak ada salahnya juga bila ingin membuat lapangan basket dengan bahan lantai kayu tersebut. Bagi yang ingin tahu bagaimana harga serta material yang digunakan, termasuk apa yang menjadi manfaatnya, berikut ini beberapa informasi menarik tentang lantai kayu untuk lapangan basket di Gresik yang dapat dibaca lebih lanjut.

Material Lantai Kayu

Selain melihat berapa harga yang ditawarkan, sebelum memilih sebaiknya juga melihat apa saja material yang umumnya digunakan untuk lantai kayu yang cocok bagi lapangan basket. Ada beberapa jenis material yang bisa dipilih, pertama jika ingin yang awet maka sebaiknya pilih saja lantai kayu dengan bahan kayu jati atau bahan kayu merbau. Umumnya bahan yang satu ini memang terkenal lebih tahan lama dan juga awet. Namun di satu sisi juga jauh lebih mahal karena kualitas tersebut.

Untuk lapangan basket, pemilihan material lantai sangat krusial karena mempengaruhi performa pemain, keamanan, dan kenyamanan saat bermain. Berikut beberapa jenis material lantai kayu yang umum digunakan dan dianggap terbaik untuk lapangan basket:

  1. Maple Hardwood Flooring:
    • Kelebihan:
      • Daya Tahan Tinggi: Maple hardwood merupakan pilihan populer untuk lapangan basket profesional karena kekuatan dan daya tahannya yang tinggi.
      • Tingkat Kekerasan: Maple memiliki tingkat kekerasan yang sesuai untuk keperluan lapangan basket, memberikan permukaan yang tahan terhadap goresan dan aus.
      • Responsif: Permukaan yang responsif membuat pemain dapat bergerak dengan lebih cepat dan kontrol bola dengan baik.
    • Kekurangan:
      • Harga: Maple hardwood biasanya memiliki harga yang lebih tinggi dibandingkan dengan beberapa jenis lantai lainnya.
  1. Synthetic Flooring (Plastic Tiles):
  • Kelebihan:
    • Tahan Air: Material sintetis sering kali tahan air, membuatnya cocok untuk lapangan dalam ruangan atau luar ruangan.
    • Kemudahan Perawatan: Lantai sintetis mudah dibersihkan dan membutuhkan sedikit perawatan.
  • Kekurangan:
    • Ketidaknyamanan: Beberapa pemain mungkin merasa lebih keras atau kurang nyaman pada permukaan sintetis dibandingkan dengan lantai kayu alami.
    • Tidak Sealami Kayu: Meskipun telah banyak berkembang, lantai sintetis mungkin tidak memberikan pengalaman bermain sealamiah lantai kayu.

Namun karena lantai kayu maple jarang tersedia di Indonesia, alternatif yang bisa digunakan adalah lantai kayu jati.

Dalam konteks ini, lantai kayu lapangan basket dari kayu jati menjadi alternatif unggulan yang patut dipertimbangkan.

Keunggulan Kayu Jati untuk Lantai Lapangan Basket:

1. Kekuatan dan Ketahanan: Kayu jati dikenal dengan kekuatan dan ketahanannya yang luar biasa. Kualitas ini menjadikan kayu jati sebagai opsi yang ideal untuk lapangan basket yang akan mengalami tekanan dan aktivitas intensif sepanjang waktu.

2. Ketahanan terhadap Kelembaban: Indonesia memiliki iklim tropis dengan tingkat kelembaban yang tinggi. Kayu jati memiliki ketahanan alami terhadap kelembaban, mengurangi risiko pembengkokan atau deformasi yang mungkin terjadi pada lantai lapangan basket.

3. Kenyamanan Pengguna: Permukaan kayu jati memberikan rasa kenyamanan yang baik bagi para pemain. Selain itu, kayu jati cenderung lebih dingin dan nyaman di bawah kaki, menjadikannya pilihan yang ramah pengguna untuk kegiatan olahraga.

4. Keindahan Estetika: Kayu jati memiliki serat dan warna yang indah, memberikan tampilan estetis yang menarik untuk lapangan basket. Estetika yang baik pada lapangan bisa menjadi motivasi tambahan bagi pemain untuk bermain dengan semangat.

5. Ketahanan terhadap Serangan Hama: Kayu jati memiliki daya tahan terhadap serangan hama, seperti rayap. Ini membuatnya menjadi pilihan yang lebih tahan lama dan membutuhkan perawatan lebih sedikit dibandingkan dengan beberapa jenis lantai lainnya.

Di satu sisi jika ingin mendapatkan lantai kayu yang harganya bersahabat, terutama untuk penggunaan lapangan basket yang ada di area indoor, maka sebaiknya cobalah untuk memilih bahan vinyl atau bahan partikel. Umumnya bahan ini memang terbuat dari material kayu pasrah yang telah dicetak membentuk pola lantai kayu yang ada di pasaran. Namun dari sisi harga juga lebih bersahabat, sehingga tentu dapat disesuaikan dengan ketersediaan dana yang dimiliki oleh para pengguna lapangan tersebut nantinya.

Manfaat Lantai Kayu

Tentu saja ada banyak manfaat lantai kayu untuk lapangan basket di Gresik. Apalagi lantai kayu ini juga mudah untuk didapatkan. Salah satu manfaatnya yang pasti lebih aman dan lebih empuk saat digunakan. Sehingga para pemain basket nantinya tidak merasa takut terluka parah jika terjatuh saat melakukan pertandingan. Bukan hanya itu saja, material lantai kayu juga tentu saja lebih awet dan tahan lama dibandingkan jenis bahan yang lainnya. Bahkan lantai kayu ini juga mudah untuk pemeliharaannya sehari-hari. Karena itu tidak perlu ragu jika ingin menggunakan lantai kayu jika ingin membangun lapangan basket untuk di indoor. Termasuk bagi yang berada di kota Gresik dan sekitarnya.

Membutuhkan lantai kayu lapangan Basket di Gresik ? Hubungi kami : Iwan Marketing lantai kayu

Apa Itu Lantai Vinyl ? Bagus Nggak Sih ?

Mengenal lantai Vinyl – Sebagian besar dari Anda pasti sudah pernah melihat lantai kayu. Lantai kayu sendiri merupakan sebuah produk untuk desain interior yang dirancang dengan menggunakan kayu pada bagian penutup lantai. Tidak peduli apakah lantai tersebut struktural ataupun estetika. Sebagai masyarakat menganggap Lantai kayu sebagai bentuk lantai yang elastis dan fleksibel, yang penting motifnya kayu aja.

Padahal mungkin saja, yang dimaksud adalah lantai vinyl. Lantas apa itu lantai Vinyl ?

Mengenal Lantai Vinyl

Lantai kayu vinylĀ sebenarnya cukup berbeda dari lantai kayu yang asli, di mana perbedaannya? Sebenarnya lantai vinyl merupakan jenis penutup lantai yang sintetis dan mampu meniru jenis lantai lainnya seperti lantai kayu.

Tidak hanya lantai kayu, bahkan lantai vinyl ini juga bisa meniru motif marmer, batuan, dan masih banyak beragam motif yang bisa dibuat dari lantai kayu vinyl.

Lantai vinyl sendiri terbuat dari bahan Polyvinyl chloride yang bertekstur cukup halus dan elastis sehingga untuk proses pemasangannya sangat mudah. Anda sendiri pun dapat memasangnya dengan mengikuti prosedur yang benar. Pemasangannya tidak memerlukan biaya yang cukup besar sehingga sangat irit untuk membuat rumah Anda terlihat menarik dengan menggunakanĀ lantai kayu vinyl.

Baca juga : Memilih Lantai Kayu Untuk Rumah MinimalisĀ Modern

Jenis-Jenis Lantai Vinyl

Ada cukup banyak jenis dari lantai vinyl, berikut ini beberapa di antaranya yang dapat Anda pilih :

  1. Kayu vinyl plank. Memiliki bentuk persegi panjang dengan lebar sekitar 10-20 cm, kemudian panjangnya sekitar 90-100 cm adalah ciri dari vinyl plank. Lantas mengapa disebut sebagai vinyl kayu? Sebab bentuk dan pemasangannya menyerupai lantai kayu yang asli. Tidak hanya itu tetapi motifnya juga seperti kayu. Karena mirip dengan kayu asli tidak heran jika sangat mudah untuk mendesain ruangan Anda.
  2. Vinyl tile. Berbeda denganĀ lantai kayu vinylĀ plank sebelumnya, vinyl tile hampir menyerupai keramik tetapi tidak mudah tergores ataupun retak. Vinyl tile juga tidak sekeras keramik tetapi bentukannya memang hampir mirip dengan ukuran yang sama.
  3. Karpet lantai vinyl roll. Selanjutnya ada karpet lantai vinyl roll yang sering sekali ditemukan dengan mudah. Menggunakan bahan cotton dan nylon membuat bahan yang satu ini cocok digunakan sebagai penutup lantai yang digunakan di rumah Anda. Motif dan corak yang dimiliki beragam tetapi lebih banyak menggunakan motif kayu yang terlihat klasik dan menarik saat digunakan.
  4. Vinyl Stiker. Nah kalo ini bentuknya memang lantai, namun lebih mirip wallpaper pada dinding karena pemasangannya seperti pemasangan wallpaper.

Tips Memilih Lantai Vinyl Motif Kayu

Lantai vinyl telah menjadi pilihan populer dalam dunia desain interior, memberikan solusi estetika yang tahan lama dan terjangkau. Sebelum Anda memutuskan untuk melapis lantai ruangan Anda dengan vinyl, ada beberapa pertimbangan penting yang dapat memengaruhi harga dan hasil akhir proyek Anda.

1. Tipe Lantai Vinyl:

Pertama-tama, pilihlah tipe lantai vinyl yang sesuai dengan kebutuhan dan preferensi Anda. Lantai vinyl tersedia dalam beberapa varian, termasuk lembaran, lantai kering, plank, atau tile. Setiap jenis memiliki karakteristik dan harga yang berbeda. Lantai vinyl lembaran, misalnya, seringkali lebih terjangkau, sementara plank atau tile dapat memberikan tampilan yang lebih realistis dengan harga sedikit lebih tinggi.

2. Kualitas dan Ketebalan:

Ketebalan lantai vinyl dapat memengaruhi daya tahan dan kenyamanannya. Pilihlah produk dengan ketebalan yang sesuai dengan tingkat lalu lintas dan kebutuhan ruangan Anda. Lantai vinyl yang lebih tebal biasanya lebih mahal, tetapi dapat memberikan kelebihan dalam hal ketahanan terhadap goresan dan tekanan.

3. Gaya dan Desain:

Desain dan gaya lantai vinyl sangat bervariasi. Seiring dengan perkembangan teknologi, banyak lantai vinyl yang meniru tekstur dan tampilan material alami seperti kayu atau batu. Desain yang lebih rumit dan gaya yang lebih mewah mungkin memiliki harga yang lebih tinggi. Pilihlah desain yang sesuai dengan tema dekorasi interior Anda.

4. Merek dan Produsen:

Merek dan produsen dapat memainkan peran penting dalam harga lantai vinyl. Merek terkenal mungkin menawarkan kualitas yang lebih baik, tetapi juga dengan harga yang lebih tinggi. Namun, tidak selalu demikian, oleh karena itu, lakukan riset untuk menemukan merek yang memberikan nilai terbaik untuk anggaran Anda.

5. Sumber dan Metode Pembelian:

Pertimbangkan tempat dan cara Anda membeli lantai vinyl. Toko konvensional, toko daring, atau pemasok lantai khusus dapat menawarkan harga yang berbeda. Pemasangan sendiri atau menggunakan profesional dapat mempengaruhi biaya keseluruhan proyek.

6. Lokasi Penggunaan:

Apakah lantai vinyl akan dipasang di area komersial atau residensial? Lantai vinyl untuk penggunaan komersial umumnya memiliki karakteristik dan harga yang berbeda. Pertimbangkan tingkat ketahanan yang diperlukan berdasarkan tingkat lalu lintas di area tersebut.

Baca juga : Kelebihan dan Kekurangan Menggunakan Lantai KayuĀ Jati

Itulah beberapa informasi seputar kayu vinyl untuk lantai. Sekalipun bukan terbuat dari kayu asli tetapi menggunakan vinyl untuk lantai Anda akan terlihat menarik. Mencari lantai vinyl yang berkualitas dapat dijumpai di lantaikayu.center. Tempat tersebut menyediakan anekaĀ lantai kayu vinylĀ yang menarik dan murah.

Kamar Tidur dengan Lantai Kayu Solid

Kamar Tidur Lantai Kayu – Di dalam rumah tentunya terdapat beberapa ruangan salah satunya adalah ruangan kamar tidur, nah ada banyak sekali cara untuk mendekorasi kamar tidur salah satunya adalah dengan memasang lantai kayu untuk penutup lantainya.

Lantai kayu ini sangat cocok bila di aplikasikan ke ruangan kamar tidur seperti:

– Kamar tidur minimalis

– Kamar tidur sederhana

– Kamar tidur modern

– Dan kamar tidur remaja 

Lantai kayu untuk kamar tidur ini tentunya bisa memberikan nilai plus untuk kenyamanan, dengan menggunakan lantai kayu untuk kamar tidur maka ruangan tersebut akan terasa lebih hangat karena perlu anda ketahui material kayu bisa menyerap panas dan menyimpannya sementara waktu dan hal tersebut merupakan salah satu sifat kayu alami.

Lantai kayu solid seperti yang Anda ketahui adalah lantai kayu yang dibuat sepenuhnya dengan material kayu alam asli tanpa campuran bahan lainnya.

Memasang lantai kayu untuk kamar tidur tentunya bisa menjadikan tampilan kamar tidur secara keseluruhan terlihat elegan dan juga artistik. kamar tidur dengan lantai kayu juga bisa menjadikan kualitas tidur Anda lebih bagus sehingga akan meningkatkan kualitas kesehatan Anda.

Jenis lantai kayu yang digunakan untuk kamar tidur tentunya beragam mulai dari jenis lantai kayu jati, merbau, sonokeling hingga sungkai. anda tentunya bisa mendapatkan lantai kayu untuk kamar tidur tersebut di toko kami Rajawali Parquet Indonesia.

Baca juga : https://parquetindonesia.wordpress.com/2023/11/16/lantai-kayu-gedung-gresik/

Keunggulan memakai lantai kayu pada kamar tidur

Keunggulan lantai kayu yang dipasang di dalam area indoor tentu cukup banyak mulai dari memberikan kenyamanan hingga menjadikan tampilannya lebih elegan, selain itu berikut ini adalah beberapa manfaat lantai kayu secara keseluruhan untuk rumah Anda :

Memberikan suhu hangat untuk ruangan

Hal ini menjadi keuntungan dan suatu keunggulan ketika kita memasang lantai kayu pada ruangan kamar tidur.

Kehangatan yang diberikan lantai kayu ini dapat siapa saja yang berada di kamar tersebut akan beristirahat dengan pulas dan dapat meningkatkan produktivitas ketika menghabiskan waktu di dalam kamar.

Tidak hanya itu, Kesan hangat lantai kayu dapat mencegah pengguna terkena resiko penyakit seperti contohnya terkena serangan rematik.

Dapat mengeluarkan ION negatifĀ 

Mungkin bagi yang masih awam tentang kayu mendengar hal ini tentunya kebingungan, kok bisa lantai kayu dapat mengeluarkan ION negatif ? tentu saja.

Para peneliti telah menguji keunggulan yang dimiliki lantai kayu ini, yaitu dapat mengeluarkan senyawa molekul atau ION negatif. Yang dimana hal tersebut sangat baik bagi kesehatan tubuh seperti:

– Mencegah migran

– Membantu menghidupkan sel-sel di dalam tubuh

– Menyegarkan, mencegah kelelahan berlebih

– Meningkatkan daya tahan tubuh

– Membuat tidur lebih nyenyak

Memberikan Anda kenyamanan pada saat berjalan diatasnya

Jarang sekali ada sebuah lantai yang nyaman ketika kita pijak, contoh kasus seperti lantai keramik ketika kita pijak terasa keras dan dingin.

Beda hal nya dengan lantai kayu, yang dimana ketika kita pijak akan terasa empuk dan hangat sehingga dapat memberikan kenyamanan dalam ruangan.

Tidak hanya itu saja, lantai kayu yang sifat nya empuk dapat meminimalisir cedera fatal akibat terjatuh ke lantai. Maka tak jarang, lantai kayu dapat di gunakan di area sarana olahraga seperti lapangan basket dan badminton.

Dapat mengubah visualisasi tampilan kamar tidur

lantai kayu kamar tidur

Tampilan kamar tidur sebelumnya akan jauh lebih berbeda setelah di pasang lantai kayu, hal ini karena lantai kayu selain berfungsi sebagai bahan material penutup lantai akan tetapi lebih ke pada tampilan yang berkesan elegan dan berestetika.

Nahh itulah beberapa manfaat lantai kayu solid yang bisa Anda rasakan apabila memasang lantai kayu baik untuk ruangan lain ataupun ruangan kamar tidur.

Tentunya selain lantai kayu solid anda juga bisa menggunakan jenis lantai kayu lain untuk kamar tidur Anda seperti laminated dan juga vinyl.

Kedua jenis lantai kayu tersebut memiliki harga jual yang lebih terjangkau apabila dibandingkan dengan jenis lantai kayu solid.

baca juga :Ā Kelebihan kekurangan Lantai Kayu Jati

Untuk informasi lebih lanjut anda bisa menghubungi kontak marketing kami dengan menelpon nomor diatas. anda bisa berkonsultasi secara lengkap perihal lantai kayu jenis apa yang akan anda beli dan promo lantai kayu solid.

Kelebihan dan Kekurangan Menggunakan Lantai Kayu Jati

Kelebihan dan Kekurangan Lantai Kayu Jati – Kayu jati merupakan jenis kayu keras yang tumbuh dibeberapa pulau daerah indonesia. Jenis kayu jati ini banyak dipakai untuk pembuatan furniture, karena jenis kayu jati ini memiliki kualitas yang baik dari tingkat kekerasan serta ketahanan bahannya.

Untuk jenis kayu jati ini banyak ditumbuhi diberbagai pulau-pulau indonesia yang memiliki suhu rata-rata di 27ā°-36ā° C, baik didataran rendah maupun tinggi.

Setiap daerah memiliki keunggulan masing-masing dalam setiap pertumbuhan kayu jati ini, karena disetiap daerah indonesia memiliki beragam kandungan tanah yang berbeda.

Untuk jenis kayu yang baik kualitasnya di indonesia, kebanyakan orang memilih jenis kayu yang berada didaerah jawa timur karena didaerah ini memiliki kandungan tanah kapur yang memiliki tingkat keasaman berbeda dan membuat pertumbuhan kayu jati ini lebih baik dan berbeda.

Mengenal Kayu Jati

Kayu jati adalah jenis kayu keras yang berasal dari pohon jati (Tectona grandis). Pohon ini banyak tumbuh di wilayah tropis, terutama di Asia Tenggara dan bagian selatan India. Berikut adalah beberapa informasi tambahan tentang kayu jati

  1. Karakteristik Kayu Jati:
    • Kekuatan dan Kepadatan Tinggi: Kayu jati dikenal karena kekuatannya dan tingkat kepadatannya yang tinggi. Ini membuatnya sangat tahan terhadap kerusakan dan pengaruh cuaca.
    • Warna dan Serat Kayu: Kayu jati umumnya memiliki warna yang cenderung kecoklatan dengan serat kayu yang indah dan khas. Pola serat ini memberikan karakter estetis yang menarik.
  2. Kegunaan:
    • Furniture: Kayu jati sering digunakan dalam pembuatan furniture karena kekuatannya dan tampilan yang indah.
    • Lantai: Seperti yang disebutkan sebelumnya, kayu jati juga digunakan untuk membuat lantai kayu.
    • Konstruksi Kapal: Kayu jati memiliki sifat yang tahan air, sehingga digunakan dalam konstruksi kapal.
    • Bangunan Outdoor: Karena daya tahan terhadap cuaca dan serangga, kayu jati sering digunakan untuk konstruksi outdoor seperti taman dan dek.
  3. Daya Tahan terhadap Cuaca dan Hama:
    • Kayu jati memiliki daya tahan alami terhadap perubahan cuaca, rayap, dan jamur, yang membuatnya cocok untuk penggunaan outdoor.
    • Oli atau pelapis khusus dapat diterapkan untuk meningkatkan perlindungan dan meningkatkan daya tahan terhadap elemen-elemen tersebut.

Lantai kayu jati adalah jenis lantai kayu yang terbuat dari kayu jati, yang merupakan jenis kayu keras yang berasal dari pohon jati (Tectona grandis). Jati dikenal karena kekuatan dan daya tahan alaminya, serta serat kayu yang indah.

Bagi anda yang ingin menggunakan lantai kayu Jati untuk hunian, ada baiknya untuk mengenal kelebihan dan kekurangan dari kayu jati untuk lantai ini. Agar nanti tidak menyesel setelah membeli.

Kelebihan Lantai Kayu Jati

  • Tingkat keawetan dan kekuatannya tahan lama. kayu jati mempunyai minyak khusus dalam kandungan pohonnya yang membuat jenis pohon ini tahan dari hama rayap.
  • Tidak gampang melengkung,menyusut atau meregang apabila terkena perubahan cuaca panas,hujan karena jenis kayu jati ini memiliki kekuatan dan kekerasan kelas 1.
  • Memiliki keindahan bentuk serat yang khas dan berbeda dari jenis pohon yang lainnya.
  • Membuat nilai harga jual property naik ,karena untuk jenis lantai kayu ini memberikan kelebihan tertentu dalam penggunaannya dan memiliki daya tarik berbeda dari segi kenyamanan dan tampilan dalam suatu ruangan.
  • Apabila dalam jangka waktu tertentu lantai kayu ini memudar bisa dipernis ulang hingga berulang-ulang kali, sehingga membuat tampilan seperti baru lagi.

Kekurangan Lantai Kayu Jati

Kelebihan kekurangan kayu Jati lantai parket
  • Mudah tergores terhadap benda tajam, untuk meminimalisir terhadap goresan terhadap kayu lantai ini kami sarankan apabila akan merubah atau mengganti posisi barang alangkah baiknnya di angkat jangan digeser langsung.
  • Dari pemasangannya yang relatif cukup sulit karena dapat berpengaruh dari segi kenyamanan berpijak dan kerapatannya, untuk itu kami sarankan dipasang oleh yang profesional.
  • Harga jualnya yang terbilang tinggi, sehingga belum bisa terjangkau untuk semua kalangan masyarakat.Ā 

Baca juga :Lantai Decking Outdoor Untuk Rooftop diĀ Gresik

Kayu jati telah menjadi bahan bangunan dan furnitur yang sangat dihargai selama berabad-abad, dan keberlanjutan dalam pengelolaan sumber daya kayu jati menjadi faktor kunci untuk menjaga ekosistem hutan dan mempertahankan keberlanjutan industri kayu.

Lantai Decking Outdoor Untuk Rooftop di Gresik

Sekarang sudah banyak lantai kayu outdoor untuk rooftop di Gresik. Anda yang ingin sekali memasang rooftop rumah dengan lantai kayu, pastinya hal ini akan cocok untuk dijadikan pilihan. Banyak sekali referensi desain untuk lantai kayu pada rooftop. Oh ya, kayu yang digunakan juga beda ya dari lantai kayu pada indoor. Karena secara langsung lantai kayu tersebut akan terkena sinar matahari, air hujan, dan dinginnya angin malam yang berhembus. Pastikan anda tidak salah memilihnya ya.

Bahan Lantai Kayu Rooftop

Ada banyak ragam material kayu yang bisa dijadikan pilihan untuk hal ini. Jenis kayu yang dibutuhkan bisa kayu jati atau juga kayu merbau. Dan juga jangan lupa perekat untuk menempelkan lantai kayu pada lantai dan juga cairan bening agar lantai terlihat mengkilat dan juga halus. Semua bahan tersebut penting dalam langkah demi langkah dalam pemasangan lantai kayu. Setiap step demi stepnya memiliki manfaatnya sendiri-sendiri. Anda juga bisaĀ mengamplasĀ kayu lebih dahulu agar permukaan kayu lebih halus dan gampang untuk memberi cairan bening.

baca juga : Parquet Kayu Untuk Pijakan Anak Tangga diĀ Gresik

Manfaat Lantai Kayu Untuk Rooftop

Lantai kayu memang dikenal dengan manfaatnya yang berlimpah. Entah itu untuk diletakkan di indoor maupun outdoor. Rooftop anda akan terlihat lebih indah dan estetik dengan diwarnai langit biru yang indah, rooftop anda bisa juga digunakan tempat bersantai keluarga atau juga sebagai tempat olahraga. Lantainya yang tak licin yang membuat aman dan nyaman saat anda memijakkan kaki. Lantai kayu memang sedikit empuk jadi nyaman saja untuk berlama berdiri diatasnya.

Desain Lantai Kayu Minimalis

Anda juga bisa menggunakan warna yang cocok dipadupadakan dengan sekeliling yang ada di rooftop. Mungkin dengan menggunakan pola yang sederhana saja seperti pola batu bata atau juga zig zag. Seperti warna yang bersahabat dengan rooftop seperti abu-abu atau semu hitam. Dengan tidak banyak pola. Akan terlihat cantik dengan kesederhanaan tetapi juga indah. Terlihat minimalis dengan tidak banyak space. Anda dapat mengkreasikan atau mengidekan supaya rooftop anda terlihat tetap cantik. Anda dapat mengambil tema rumah pohon jadi anda dapat menambah aksen disana seperti tanaman dipot disetiap sudutnya ditambah dengn ornamen yang memberi keindahan dan nilai estetika yang ada.

Desain Lantai Kayu Klasik

Klasik berhubungan dengan yang elegan. Dengan desain yang klasik anda dapat mengkreasikan lantai kayu anda menjadi lebih indah. Seperti lantai kayu untuk gedung di Gresik. Dengan pola yang menarik dengan sedikit kerumitan akan bagus. Seperti warna kayu merah batu bata, atau warna coklat tua yang terlihat sangat klasik. Atau dengan menggunakan warna yang cukup mencolok juga akan bagus. Atau dengan menambahkan aksesoris di rooftop yang sekiranya dapat bersatu dengan lantai kayu. Seperti tanaman kecil yang diberi disudut rooftop akan menambah kecantikan.

Pastinya memilih lantai kayu outdoor untuk rooftop di Gresik adalah pilihan yang paling sesuai untuk dijadikan opsi. Mungkin anda bisa menikmati langit malam dirooftop rumah anda dengan keluarga anda. Anda tidak usah merasa khawatir karena lantai rooftop rumah anda akan dingin. Karena lantai kayu dapat menyesuaikan suhu yang ada disekitarnya. Itulah salah satu manfaat yang anda bisa dapat dari lantai kayu. Harganya pun tak terlalu mahal anda dapat mencarinya melalui website yang tersebar di internet ataupun dengan toko online yang ada.

Parquet Kayu Untuk Pijakan Anak Tangga di Gresik

Memilih penggunaan lantai kayu untuk pijakan anak tangga di Gresik rupanya saat ini sering menjadi pilihan kebanyakan pemilik rumah. Apalagi banyak bermunculan perumahan baru dengan dua lantai di kota tersebut. Sehingga memberikan ide yang menarik bagi para pemilik rumah untuk menggunakan bahan kayu pada anak tangga di dalam rumah ini. Memang ada banyak hal yang harus diketahui saat ingin menggunakan material tersebut. Untuk lebih lengkapnya, berikut ini beberapa informasi menarik tentang lantai kayu yang belum banyak diketahui.

Ukuran Lantai Kayu Untuk Anak Tangga

Sebelum memilih mana lantai kayu yang paling tepat digunakan sebagai anak tangga, tentu sebaiknya pahami lebih dulu mana ukuran yang umumnya dapat digunakan untuk hal tersebut. Sebagai orang yang baru saja memilih lantai kayu untuk rumahnya bisa jadi merasa kebingungan untuk memilih mana ukuran yang tepat. Sedangkan di pasaran ada banyak ukuran yang bermacam-macam. Namun sebagai informasi biasanya ukuran lantai kayu khusus anak tangga memiliki ukuran standar dengan lebar 30cm dan ketebalan kurang lebih 2.5cm.

Baca juga : Jual Parket Jati untuk hunian lebih terlihat alami

Jenis-Jenis Lantai Kayu Tangga

Tentu saja di zaman yang berkembang ini jenis lantai kayu akan semakin bertambah dan ragamnya akan semakin unik bagi banyak orang berkreasi. Bisa saja jenis kayu bermacam- macam karena jenis kayu yang dipakai juga banyak. Seperti kayu jati dan kayu merbau yang keduanya sama-sama unggul. Ada pola yang beragam juga. Ada lantai kayu engineered, lantai kayu laminate, unfinished hardwood floor, dan juga finished hardwood floor. Tentu saja hal itu disesuaikan dimana akan Anda memasangnya. Kayu yang digunakan di luar ruangan dan di dalam ruangan pasti berbeda. Bila untuk anak tangga Anda dapat menggunakan pola zig zag sederhana.

Jual Lantai Kayu Murah

Pastinya jika ingin menggunaan lantai kayu sebaiknya cari saja supplier dengan harga yang terjangkau. Memang lantai kayu tersebut memiliki harga yang beraneka ragam, sehingga pengguna harus cermat dan cerdas dalam memilih mana harga yang paling sesuai. Terutama jika memiliki dana yang terbatas saat membangun tangga rumah.

Jual Lantai Kayu Promo

Supaya dapat memperoleh harga terbaik, pilih saja tempat jual lantai kayu yang memberikan promo menarik. Misalnya saja diskon dan penawaran gratis pengiriman untuk wilayah sekitar toko yang dipilih. Dengan demikian tentu mendapatkan lantai kayu tidak perlu biaya yang mahal. Sehingga dana juga tidak perlu terlalu besar.

Papan kayu untuk pijakan anak tangga di seputar Gresik sudah banyak yang jual. Desain yang ditawarkan oleh mereka cukup beragam dengan berbagai harga. Gresik sendiri merupakan daerah yang memiliki pasokan kayu cukup banyak.

Tidak perlu kuatir akan ketersediaan material kayu di kota ini. Cukup mengunjungi penjual atau pengrajin kayu dan mengutarakan keinginan Anda tentang desain tangga dengan material kayu. Pengrajin akan memberikan berbagai desain yang dapat dibuat oleh mereka dari harga paling terjangkau hingga harga fantastis dan hasil istimewa. Jika papan kayu dengan dua layer tidak menjadi masalah bagi Anda, maka tipe papan ini cukup membantu dalam mengefisiensikan dana yang ada.

baca juga : Lantai Kayu Untuk Gedung di Gresik

Dari sini maka penggunaan lantai kayu untuk pijakan anak tangga di Gresik sudah pasti merupakan pilihan yang paling tepat. Sehingga tidak ada salahnya memutuskan hal tersebut pada area rumah yang dimiliki. Dengan demikian maka banyak manfaat yang diperoleh. Mulai dari segi keindahan hingga segi dana yang dapat dioptimalkan.

Lantai Kayu Untuk Gedung di Gresik

Lantai kayu untuk di gedung sudah banyak kita jumpai dan mungkin saja lantai kayu untuk gedung di Gresik juga mudah untuk ditemukan. Lantai kayu memang banyak sekali memiliki jenis dan juga bermanfaat dimana saja. Jenis kayu yang digunakan juga banyak dan dari situ harganya tentu saja beda. Jadi anda bisa mengira-ngira dana yang anda miliki untuk mengambil lantai kayu yang mana. Lantai kayu juga memiliki banyak motif dan juga warnanya.

Bahan Lantai Kayu Jati

Kayu jati memang terkenal dengan kualitas kayunya yang tinggi. Banyak kayu jati yang digunakan untuk mebel dan juga sebagai lantai kayu salah satunya. Karena kayu jati bagus untuk lantai kayu juga. Sudah banyak juga toko kayu parket yang mempunyai jenis kayu jati. Mungkin harganya sedikit lebih mahal dari yang lainnya.

Kelebihan Lantai Kayu berbahan Jati

Banyak dari kelebihan lantai kayu yang terbuat dari kayu jati, diantaranyanya lantai kayuĀ jatiĀ akan tahan lama atau awet karena kualitasnya yang tinggi dan terjamin, tidak gampang keropos jadi kekuatannyaĀ jelas. Selain ituĀ banyak motif yang anda dapatkan dari lantaiĀ kayu berbahan dasar jati dan motif tersebut tentu saja sangat indah dan menarik perhatian anda.

Bahan Lantai Kayu Merbau

Kayu merbau sering kita jumpai bada parket ya salah satunya lantai kayu parket. Salah satu jenis kayu yang sering digunakan untuk parket seperti lantai kayu dan dinding kayu. Karena kayu merbau ini tahan akan jamur jadi kayu tidak akan mudah rapuk.

Kelebihan Lantai Kayu Merbau

Kayu merbau ini sangat banyak memiliki keunggulan yang cocok untuk anda pilih sebagai lantai kayu. Kayu merbau ini tahan akan jamur yang membuat lantai kayu akan awet dan tidak gampang kropos. Dan kayu merbau tidak gampang retak, tingkat penyusutannya kecil. Lantai kayu merbau ini cocok untuk lantai kayu pada outdoor.

Bahan Lantai Kayu Vinyl

Vinyl adalah lantai kayu dengan harga yang murah jadi cocok untuk anda yang memiliki badget yang kecil atau tak terlalu banyak. Anda bisa membeli lantai kayu vinyl. Jadi lantai kayu vinyl dan parket itu berbeda. Vinyl itu terbuat dari pelapis sintetis yang terbuat dari polivinyl sedangkan parket itu terbuat dari kayu asli.

Kelebihan Lantai Kayu Vinyl

Walaupun begitu lantai kayu vinyl memiliki banyak kelebihan diantaranya adalah pilihan yang ditawarkan sangat banyak dari mulai warna hingga motifnya, lebih murah dan lebih awet juga lo, mudah dibersihkan jika terdapat noda pada lantai.

Harga Lantai Kayu Murah

Dapat dibilang lantai kayu ini banyak sekali variasi harganya. Banyak sekali macam yang ditunjukan oleh toko parket. Atau juga dengan anda mencarinya dari toko onlineĀ yang ada. Harga lantai kayu juga disesuaikan dengan kayu, pola, dan lain-lainnya.. Disana juga banyak menjual lantai kayu parket dengan harga murah dan banyak ragam ukuran. Banyak pilihan jenis kayu juga.

Lantai kayu untuk gedung di Gresik mungkin membuat anda tertarik untuk memperindah gedung milik anda. Mungkin mempercantik lantai gedung dengan warna dan pola yang menarik yang dapat anda terapkan didalamnya. Apalagi banyak pilihan jenis yang ditawarkan dengan kelebihannya masing-masing dan tentu saja dengan harganya yang berbeda-beda. Dari bahan kayu jati, kayu merbau, dan vinyl. Semuanya itu memiliki kelebihan dan kekurangannya masing-masing sehingga anda bisa memastikan untuk menggunakannya.

Decking Kayu | Dekorasi Outdoor Material Kayu asli

Decking Kayu Outdoor – Di dalam jenis lantai kayu solid terdapat beberapa tipe yang berbeda, dibedakan berdasarkan area penempatannya masing – masing dan juga bentuk yang berbeda. salah satunya adalah decking kayu, yaitu tipe lantai kayu solid yang dikhususkan untuk dipasang di area luar ruangan seperti taman, sisi pijakan kolam renang, pintu gerbang / pagar dan juga area outdoor lainnya. jenis kayu yang digunakan pun rata – rata adalah kayu golongan keras seperti kayu bengkirai, merbau, keruing, dan juga ulin.

Tentang Decking kayu Solid

Decking kayu ini tentunya tersedia di toko kami, oleh karena itu apabila anda berminat untuk membelinya bisa mendapatkan disini. decking kayu ini memiliki beberapa keunggulan yang tidak dimiliki oleh tipe lantai kayu yang biasa dipasang di area indoor, salah satunya adalah decking ini kuat akan cuaca hujan ataupun panas, oleh karena itu sering juga dipasang di taman sebagai jembatan ataupun sebagai pijakan sisi kolam renang.

Harga Jual Decking Kayu Solid

Berikut ini adalah daftar harga jual lantai kayu yang kami sediakan di toko :

decking ulin1,9 x 9 x 100cm-UpRp. 870.000
decking merbau    1,9 x 9 x 200cm-400Rp. 600.000
decking bengkirai1,9 x 9 x 100-400cmRp. 490.000

Jenis – jenis kayu yang digunakan sebagai bahan dasar decking tentunya memiliki keunggulannya masing – masing, meskipun secara keseluruhan kualitasnya hampir sama karena memang berasal dari golongan kayu keras. jenis yang paling banyak disukai adalah jenis decking bengkirai. mengapa demikian ? karena decking bengkirai ini memiliki harga jual yang terjangkau akan tetapi kualitasnya lumayan bagus sehingga masyarakat menyukainya.

Berikut ini adalah beberapa daftar Decking Kayu yang tersedia di Centralparquet :

  • Decking Kayu Bengkirai
  • Decking Kayu Ulin Kalimantan
  • Decking Merbau
  • Decking Keruing

 Mungkin anda mencari : Lantai kayu di Jakarta

Di toko kami Sendiri stock decking bengkirai ini selalu tersedia karena menjadi best seller sedangkan untuk jenis decking kayu ulin, kami tidak menyediakannya terlalu banyak karena kelangkaan pohon ulin sendiri di alam liar.

Bentuk decking ini ialah persegi panjang dengan garis lurus diatas permukaannya yang berfungsi sebagai anti slip, agar tidak licin saat berjalan diatasnya. cara pemasangan decking ini berbeda dengan pemasangan lantai kayu indoor, pemasangan decking menggunakan paku baut yang dipasangkan dengan cara di bor. mengapa dipasang dengan bor ? karena apabila dipasang dengan cara di palu bisa berakibat jelek pada decking tersebut selain itu ada juga potensi paku bengkok.

Silahkan apabila anda berminat untuk membeli produk decking dari kami, hubung nomor marketing dibawah ini : 
Terdapat beberapa keunggulan decking selain kuat akan cuaca, berikut uraian singkatnya :

  • Bisa menjadikan Tampilan taman/kolam renang terlihat lebih artistik
  • Menciptakab suasana yang asri dan nyaman
  • Dapat diperbaharui apabila warna permukaan mulai kusam
  • Dapat bertahan hingga bertahun – tahun
  • Bisa dipasang di Outdoor ataupu Indoor

Harga Jual Decking kayu memang cukup lumayan, akan tetapi tentu saja hasil yang diberikan pun sepadan dengan biaya yang dikeluarkan oleh karena itu anda tidak usah ragu untuk membeli produk decking dari centralparquet. perlu anda ketahui kami adalah salah satu situs support untuk Rajawali Parquet Indonesia jadi anda tidak usah ragu akan keaslian kami.

Sekian artikel mengenai Decking kayu Outdoor. semoga bermanfaat untuk anda sekalian

Memilih Lantai Kayu Untuk Rumah Minimalis Modern

Desain rumah modern berbeda dengan desain rumah yang dibangun pada perumahan minimalis maupun rumah sangat sederhana. Meskipun sama-sama kecil, tetapi desain rumah modern didesain lebih aktraktif dan jauh lebih menarik, sehingga pengguanaan tiap sudut ruang maksimal.

Beberapa Tips Menata rumah Minimalis modern

Jika anda memiliki desain rumah modern dua lantai, tentu permasalah akibat kurang ruang akan teratasi.

Sedangkan untuk pembagian denahnya, rumah minimalis juga mirip dengan rumah type 36 lainnya. Umumnya terdapat 2 kamar tidur, ruang besar sebagai ruang utama dan juga berfungsi sebagai ruang tamu, serta sebuah ruang di belakang untuk ruang makan maupun dapur, serta kamar mandi. Dengan ukuran 6 x 6 meter persegi, tidak banyak furniture yang dapat dimasukkan, hanya beberapa perabotan saja.

Diantara optimasi ruangan pada rumah modern adalah menyatukan fungsi ruangan pada salah satu ruang saja. Misalkan ruang tamu juga dapat dijadikan sebagai ruang keluarga. Ā Salah satu cara menggunakan sebuah ruangan dengan beberapa fungsi adalah dengan meletakkan sekat atau pembatas ruangan. Mungkin juga anda tidak perlu menyekat ruang utama karena dapat membuatnya teras lebih sempit.

Lantai Kayu Untuk Hunian Minimalis modern

Sebelum membangun sebuah rumah ada banyak hal yang harus diperhatikan dan dipersiapkan. Selain harus mempunyai desain yang unik dan menarik, juga material yang digunakan haruslah kokoh dan berasal dari bahan yang berkualitas baik.

yang akhir-akhir ini banyak diminati oleh keluarga muda adalah rumah minimalis modern. Rumah jenis ini mempunyai desain yang bagus dan simple menjadikan pilihan tepat bagi pasangan yang baru menikah dan membangun ekonomi keluarga. Berikut adalah artikel memilih lantai kayu untuk rumah minimalis modern.

Untuk menjadikan rumah minimalis modern lebih indah, ada banyak atribut yang menjadi referensi. Seperti dinding, atap, langit-langit hingga lantai. Lantai yang dapat digunakan untuk rumah minimalis modern adalah dari keramik, marmer maupun kayu. Penggunaan lantai kayu mulai diminati oleh beberapa kalangan mulai dari rumah pribadi, kantor maupun rumah sakit.

Dari beberapa jenis lantai kayu, ada jenis lantai kayu yang mempunyai model dan corak yang beragam. Untuk mendapatkan lantai kayu yang baik tanpa mengeluarkan banyak uang, berikut jenis lantai kayu yang mudah mudahan dapat menjadi pilihan buat anda.

parquet solid

Kayu solid adalah jenis lantai kayu yang dibuat dari kayu utuh. Lantai kayu menggunakan kayu solid memungkinkan untuk mengembang dan menyusut. Sehingga lantai kayu ini dibuat dengan ketebalan 10 mm ā€“ 20 mm. Jika lantai kayu solid mengembang dapat diratakan kembali dengan menggunakan amplas. Saran kami, dalam menggunakan lantai kayu solid memang harus dipasang oleh tanaga pasang yang sudah ahli.

parquet Laminated

Laminated Flooring merupakan kayu yang dijual dalam bentuk ubin atau papan lembaran. Lantai kayu jenis ini relative lebih murah dibandingkan dengan jenis lantai kayu lainnya. Permukaannya yang halus dan ada lapisan busa pada bagian bawahnya. Salah satu keunggulan lantai kayu ini adalah terasa empuk dan nyaman ketika dipijak. Dengan banyak pilihan warna, lantai kayu jenis ini banyak digunakan.

Engineering wood

Lantai kayu ini dibuat dari kayu dengan menggunakan teknologi multi player. Lantai ini mempunyai ketebalan hingga 15 mm dan juga tidak memuai.

untuk informasi lebih lengkap mengenai lantai kayu, kesini aja : Stok lantai kayu parquet Indonesia

Create a website or blog at WordPress.com

Up ↑